Anggota Koramil 04/Jekulo Babinsa Desa Gondoharum Serda Suyata bersama Babinkamtibmas berupaya mewujudkan rasa aman bagi masyarakat dengan melaksanakan komunikasi secara intens kepada warga.

Dalam kegiatan yang dilaksanakan di Balai Desa Gondoharum, Jum'at (25/9) tersebut disampaikan penekanan tentang pentingnya pos kampling demi tertib dan keamanan lingkungan.
Axact

Kodim 0722/Kudus

Berbuat Terbaik Berani Tulus Ikhlas

Post A Comment:

0 comments: