Anggota Koramil 09/Kaliwungu Babinsa desa Garong Lor melaksanakan Karya Bhakti jambanisasi yaitu membuat jamban kepada warga kurang mampu, Senin (14/9).

Kegiatan pembuatan jamban yang dilaksanakan di rumah Bapak Sarmin umur 52 tahun warga Rt 06/02 Desa Garung lor.

Program Jambanisasi merupakan wujud nyata kepedulian TNI untuk mengatasi kesulitan rakyat disekelilingnya.
Axact

Kodim 0722/Kudus

Berbuat Terbaik Berani Tulus Ikhlas

Post A Comment:

0 comments: