Anggota Koramil 06/Bae Babinsa Desa Ngembalrejo Serda Charis melaksanakan pendampingan kepada petani memanen padi jenis Ciherang, Sabtu (7/11).
Kegiatan dilaksanakan dilahan sawah petani Bapak H.Kaswadi Rt 10/01 Desa Ngembalrejo dari kelompok tani Widodo.
Dari hasil panen padi tersebut didapatkan hasil sebanyak 3,5 Ton dari luas lahan 0,70 Ha.
Post A Comment:
0 comments: