Dalam rangka mensukseskan program swasembada panggan Danramil 06/Bae Kapten Inf Purwadi memerintahkan Babinsa di jajarannya untuk turun langsung ke sawah dalam melaksanakan pendampingan semaksimal mungkin kepada petani. Hal ini juga akan membuat semakin eratnya hubungan emosional antara Babinsa, PPL dan petani.
Sesuai perintah Danramil tersebut Babinsa Desa Bae Serda Norkolis melaksanakan pendampingan kepada petani dengan melakukan kegiatan membantu petani dalam merawat tanaman padi, Rabu (13/01).
Kegiatan pendampingan tersebut dilaksanakan di lahan seluas 0,24 Ha milik Bp Hartono Rt 02/04 anggota kelompok tani “Subur” dengan membantu membersihan rumput yang tumbuh liar disela-sela tanaman padi jenis IR 46.
Post A Comment:
0 comments: