Anggota Koramil 06/Bae Babinsa Desa Pedawang Serka Sutiyono melaksanakan kegiatan pendampingan bersama petani membersihkan rumput serta tanaman pengganggu lainnya, Kamis (28/01).
Kegiatan pendampingan bersama petani diwilayah desa binaan sawah area milik Bp Yuyud Rt 06/ Rw 01dari poktan "Ngudi Makmur" dengan padi jenis Ciherang dan luas tanam 0.3 Ha.
Dalam pendampingan Babinsa melaksanakan Upsus untuk mensukseskan program pemerintah dalam meningkatkan Swasembada pangan, meningkatkan kesejahteraan, kemakmuran petani dan terjalinnya kemanunggalan TNI dengan rakyat semakin solid dan kuat.
Post A Comment:
0 comments: