Anggota Koramil 02/Jati Babinsa desa Tumpang Krasak Serka M.Ansori bersama PPL Pertanian Ibu Mukkojanah melaksanakan Upsus dalam upaya swasembada pangan dengan mendampingi petani melaksanakan Ubinan panen padi, Senin (28/3).

Pendampingan kepada petani Bp Sulaiman dari poktani Sumber Rezeki Rt 03/I dengan melaksanakan ubinan pada lahan seluas 1 Ha dengan tanaman padi jenis IR 64, guna memperkirakan hasil panen, adapun hasil ubinan 7, 2 Ton/Ha.

Babinsa dan PPL Pertanian menghimbau agar hasil panen nantinya dapat di jual ke perum Bulog, sehingga penyerapan produksi padi dapat maksimal dan para petani kesejahteraannya bisa semakin meningkat.
Axact

Kodim 0722/Kudus

Berbuat Terbaik Berani Tulus Ikhlas

Post A Comment:

0 comments: