Anggota Koramil 02/Jati Babinsa desa Pasuruhan Kidul Sertu Heri Murwanto melaksanakan jalan sehat dengan tema Jalan Sehat Pungut Sampah pada perayaan HUT RI yang ke 71 desa Pasuruhan Kidul Kecamatan Jati, pada Minggu (21/08).

Kegiatan jalan santai diikuti sekitar 2000 warga desa Pasuruhan Kidul sebagai wujud nyata dari tema HUT RI ke 71 yang bertemakan "Kerja Nyata" dengan diaplikasikan dengan jalan sehat punggut sampah yang disambut dengan antusias warga.

Hal tersebut sebagai apresiasi warga dalam memaknai arti kemerdekaan dan menjiwai semangat perjuangan 45 dari masyarakat desa yang dimulai dari hal kecil yang mungkin terabaikan dan sebagai tindak lanjut tema dari "Kerja Nyata".
Axact

Kodim 0722/Kudus

Berbuat Terbaik Berani Tulus Ikhlas

Post A Comment:

0 comments: