Anggota Koramil 02/Jati Babinsa Jati Wetan Serka M. Rofiq bersama Kepala Desa Jati Wetan Bp Suyitno melaksanakan pendistribusian bantuan kepada korban  bencana alam, Minggu (12/2).

Bantuan berupa bingkisan sembako tersebut berasal dari anggota DPR RI  Bp Abdul Wahid untuk warga korban dan terdampak banjir di Rt 02 Rw 04 Desa Jati Wetan.

Bp Abdul Wahid mengharapkan, sembako ini dapat bermanfaat mengurangi beban mereka. "Pemberian sumbangan berupa sembako tersebut di lakukan untuk meringankan beban masyarakat  dan secara berkesinambungan akan di upayakan sesuai kebutuhan", katanya.

Axact

Kodim 0722/Kudus

Berbuat Terbaik Berani Tulus Ikhlas

Post A Comment:

0 comments: