KUDUS,Kodim 0722/Kudus (01/10/2018) Di Aula Balai Desa Gondoharum Kec. Jekulo Kab. Kudus Babinsa Ds. Gondoharum Peltu Sutrisno telah mendampingi musyawarah penetapan perubahan rancangan anggaran belanja desa RABPDes desa Gondoharum tahun 2018.
Hadir dalam musyawarah tersebut antara lain :Kades Gondoharum bapak Ruslan,Sekdes Gondoharum H. Puspito,Ketua BPD bapak Rofiq,Babinsa dan Babinkamtibmas Ds. Gondoharum,Perangkat desa Gondoharum,Anggota BPD desa Gondoharum.
Dalam musyawarah tersebut telah disepakati dan ditetapkan perubahan rancangan anggaran belanja desa RABPDes desa Gondoharum tahun 2018.
Post A Comment:
0 comments: