KUDUS,Kodim 0722/Kudus - 5 Oktober 2018  merupakan hari yang bersejarah bagi TNI kususnya yang telah berusia 73 tahun dalam menjaga kedaulatan negara dan keutuhan NKRI (06/10/2018).

Kapolsek Bae AKP Sardi beserta anggota polsek melaksanakan SILAHTURRAHMI  ke Koramil Bae bertepatan dengan ulang TNI ke -73.

Dalam kegiatan tersebut Danramil Bae Kapten Inf Edy Triyono mengucapkan banyak terimakasih atas Kehadiran Kapolsek beserta anggota serta berharap kerjasama bersenegritas yang cukup bagus agar di pertahankan dalam menjaga Kedaulan Negara dan keutuhan NKRI.

Axact

Kodim 0722/Kudus

Berbuat Terbaik Berani Tulus Ikhlas

Post A Comment:

0 comments: