KUDUS,Kodim 0722/Kudus (26/11/2018) Bertempat di serambi Masjid Agung Kudus Telah dilaksanakan Upacara khitanan massal dalam rangka Maulid Nabi Muhammad SAW dengan ketua panitia H.Zaenal Fahmi.

Hadir dalam giat tersebut antara lain:Bupati Kudus,Wakil Bupati Kudus,Kapolres Kudus diwakili Kapolsek Kota,Dandim 0722 Kudus diwakili Danramil Kota,Pembina Masjid agung Bpk. Sudarsono,Para kyai dan Tamu Undangan.

Adapun Peserta khitan sebanyak 150 anak dengan Tenaga Medis sebanyak 7 Orang dan sebagai ketua Tim Medis H.Totok Subiyanto.

Axact

Kodim 0722/Kudus

Berbuat Terbaik Berani Tulus Ikhlas

Post A Comment:

0 comments: