KUDUS,Kodim 0722/Kudus - Babinsa Desa Rendeng Pelda Jasadi melaksanakan patroli dan Komsos dalam rangka antisipasi kejahatan dan menjaga keamanan serta ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Rabu (10/04/2019).

Kegiatan Patroli dan  sekaligus Komsos yang dilaksanakan oleh Babinsa Rendeng, merupakan salah satu bentuk Komsos kreatif dalam rangka Binter (Pembinaan Teritorial) Satkowil Koramil jajaran Kodim 0722/Kudus.

Hal tersebuat sebagai aspek pemberdayaan wilayah pertahanan, guna mewujudkan ruang, alat dan kondisi juang yang tangguh, sehingga terwujudnya Kemanunggalan TNI-Rakyat.

Axact

Kodim 0722/Kudus

Berbuat Terbaik Berani Tulus Ikhlas

Post A Comment:

0 comments: