KUDUS,Kodim 0722/Kudus – Ditengah pandemi covid 19 yang tak kunjung berakhir ini, kegiatan Pencegahan penyebaran Covid-19 di wilayah Koramil 05/Mejobo terus dilakukan secara terus menerus sampai pandemi Covid-19 berakhir.
Pada kesempatan ini anggota Koramil 05/Mejobo Babinsa Desa Termulus dan Babhinkamtibnas menghimbau agar masyarakat selalu menggunakan masker,mematuhi protokol kesehatan dari pemerintah dan selalu menjaga kebersihan lingkungan sekitar agar terhindar dari penyebaran wabah virus corona.
Himbauan mematuhi protokol kesehatan ini dilaksanakan di tempat – tempat keramaian seperti warung kopi dan rumah makan yang ada di Desa Termulus Kecamatan Mejobo Kabupaten Kudus. Senin(24/01/2022)
” Kita lakukan ini agar masyarakat bisa terhindar dari wabah corona, lebih baik kita menjaga sekarang daripada mengobati dikemudian hari” ucap babinsa
Post A Comment:
0 comments: