KUDUS,Kodim 0722/Kudus –Sebagai seorang Bintara Pembina Desa (Babinsa) harus  menguasai  Geografi,Demografi,Konsos (Kondisi Sosial) dan Potensi di wilayah binaannya, Dan mengetahui segala kegiatan ataupun permasalahan yang terjadi d wilayahnya,untuk menysukseskan Progam-Progam Pemerintah.

Seperti yang dilakukan Sertu Rozak Babinsa Koramil 09/Kaliwungu monitoring dan mendampingi Tenaga Kesehatan, melaksanakan Vaksinasi Covid-19  yang di peruntukan bagi lansia, Yang bertempat di Aula Balai Desa Garung kidul Kecamatan  Kaliwungu Kabupaten  Kudus, Kamis (27/01/2022).

Babinsa mengatakan Vaksinasi ini merupakan program pemerintah dalam upaya untuk mencegah penyebaran Covid-19, yang bertujuan untuk memperkuat stamina dan imun tubuh.agar terhindar dari virus Covid-19.

Dalam kegiatan tersebut Babinsa selalu mngingatkan warga yang hadir untuk selalu mematuhi protkes  Covid-19,memakai masker,menjaga jarak dan mencuci tangan . 


 

Axact

Kodim 0722/Kudus

Berbuat Terbaik Berani Tulus Ikhlas

Post A Comment:

0 comments: