KUDUS,Kodim 0722/Kudus - Babinsa Desa Wates Sertu Mursidi bersama poktan meninjau lokasi area persawahan di Desa Wates yang tergenang banjir akibat curah hujan cukup tinggi. Rabu (9/12/2020).
“Genangan banjir di persawahan di akibatkan curah hujan yang cukup tinggi beberapa hari ini. Sedangkan saluran pembuangan yang muaranya kesungai karman debet airnya cukup tinggi sehinga air di persawahan tertahan dan tidak bisa keluar," ujar Zuhri.
Dalam kesempatan ini Babinsa ikut monitoring luapan air yang menggenang persawahan di Desa Wates.
Post A Comment:
0 comments: